Sosok

Mengenal Sosok Pahlawan dari Tanah Rencong, Teuku Umar (Catatan Mehmet Fuat Bey, Konsul Jenderal Kelima Khilafah Utsmaniyah)

Sejak bertugas di Batavia (9 November 1895) sebagai Konsul Jenderal Kelima menggantikan Veliyuddin Bey yang berhenti dari tugasnya, Mehmet Fuat Bey dikenal sebagai diplomat yang cukup mumpuni dengan pengalaman bekerja sebagai Konsul Pemerintah Utsmaniyah di beberapa negara. Salah satu catatan sejarah yang pernah ditulis Fuat Bey adalah sepak terjang salah

Selengkapnya

BIOGRAFI SINGKAT SYAIKH TAQIYUDDIN AN-NABHANI

Disusun dari buku Muhammad Muhsin Radhi, Hizbut Tahrir Tsaqafah dan Metodenya dalam Menegakkan Daulah Khilafah Islamiyah; dan Ustadz Ihsan Samarah, Biografi Syaikh Taqiyuddin An-Nabhani A. Nama Syaikh Taqiyuddin an-Nabhani dan Nasabnya Beliau adalah Abu Ibrahim Muhammad Taqiyuddin bin Ibrahim bin Mushthafa bin Ismail bin Yusuf bin Hasan bin Muhammad bin

Selengkapnya

THE LION OF ALLAH AND THE LION OF DESERT

Mazayapost#SIAPA kaum muslim yang tidak kenal dengan Sayyidina Hamzah bin Abdul Muthalib? Dicatat oleh tinta emas sejarah Islam pada periode awal kenabian dan nama beliaupun selalu disebut sebagai pemimpin para syuhada dalam sebuah hadits. سَيِّدُ الشُّهَدَاءِ حَمْزَةُ بْنُ عَبْدِ الْمُطَّلِبِ ، وَرَجُلٌ قَالَ إِلَى إِمَامٍ جَائِرٍ فَأَمَرَهُ وَنَهَاهُ فَقَتَلَهُ “Pemimpin

Selengkapnya

WANITA PEMAKAN HATI MANUSIA

SIAPA yang tidak kenal dengan wanita Mekkah pembenci Rasulullah dan islam? Saking dendamnya ia pada umat islam, saat kaum muslimin mendapat kekalahan pada perang Uhud, ia bersama wanita jahiliyah lainnya memotong telinga-telinga mayat kaum muslim satu persatu kemudian dijadikan kalung, khusus untuk mayat paman Nabi Sang Singa Allah sayyidina Hamzah

Selengkapnya

Umar Yang Berbeda

Sebelum menjadi khalifah, Umar bin Abdul Aziz, sebagaimana lazimnnya keluarga istana, hidup dalam kemewahan; pakaian yang dikenakannya pun halus; makanan yang dimakannya pun mewah. Ketika berjalan, semua orang akan mengenalnya, karena bekas yang ditinggalkannya menebarkar aroma Misk (wangi). Rambutnya yang selalu tersisir rapi, penampilannya perlente dan kren. Itulah seorang Umar

Selengkapnya

Imam an-Nasa’i

Imam an-Nasa’i adalah salah seorang ulama hadis terkemuka. Menurut Imam adz-Dzahabi dalam At-Tadzkirah, nama lengkap Imam an-Nasa’i adalah Abu Abdurrahman Ahmad bin Ali bin Syuaib bin Ali bin Sinan bin Bahar al-Khurasani al-Qadhi. Nama an-Nasa’i dinisbatkan pada tempat kelahirannya di daerah Nasa’, Khurasan (Iran sekarang, pen.) pada tahun 214 H atau 215 H

Selengkapnya