Study Islam

blank

Jejak Khilafah Di Tatar Sunda (6)

Ketiga: Bukti penerapan syariah Islam di Kesultanan Cirebon. Dalam aspek pemerintahan, Kesultanan Islam di Tatar Sunda juga menggunakan hukum Islam atau syariah Islam. Ini sebagaimana hukum yang diterapkan oleh Khilafah Utsmaniyah. Kesultanan Cirebon, misalnya. Ketika Sunan Gunung Djati diangkat menjadi pemimpin di tanah Cirebon, Wali Songo menganugerahi gelar kepada beliau

blank

Jejak Khilafah Di Tatar Sunda (5)

Masa Khilafah Utsmaniyah Khilafah Utsmaniyah dimulai sejak pembaiatan Sultan Salim ibn Bayazid ibn Muhammad al-Fatih sebagai khalifah, yang diakui oleh Abbasiyah dan Mamluk di Mesir setelah kekalahan mereka dan Syarif Mekkah di Hijaz, diikuti oleh para Sultan di Jazirah Arab, Syam dan Irak. Dalam perubahan situasi tersebut hubungan Khilafah dengan

blank

Jejak Khilafah Di Tatar Sunda (4)

Mengenai riwayat Sayyid Jamaluddin al-Akbar sebagai berikut:   Jamaluddin Agung (Al-Akbar) Maulana Al-Husain yang pertama menetap di Indonesia dari keturunan Imam Ahmad Almuhajir, wafat di tanah Bugis. Dilahirkan di tanah Kamboja. Ayahnya, yaitu Maulana Ahmad Syah, datang dari India. Ia dilahirkan di Nasrabad, dari keluarga Arab, keturunan Rasulullah saw. bermukim

blank

Ulama-ulama Nusantara Sepanjang Era Khilafah (4 – Selesai)

Syaikh Abdush Shamad al-Falimbani Dalam kitab Al-Tarikh Salasilah Negeri Kedah karya Muhammad Hassan bin Mohammad Arsyad diungkap bahwa Syaikh Abdush Shamad al-Falimbani lahir di Palembang dari pasangan Syaikh Abdul Jalil bin Abdul Wahid bin Syaikh Ahmad al-Mahdany, seorang Arab Yamani yang menjabat sebagai mufti negeri Kedah, Pamalayu dengan putri bangsawan

Ekonomi dan Bisnis

Politik dan Hukum

Kesehatan

Konsultasi

SOSOK