Senarai Pantun Kebangkitan #45

Oleh. Afiyah Rasyad

Beli Senarai ke linimasa
Ada hasil karya sendiri
Jangan lalai dengan masa
Agar tak merugikan diri sendiri

Kata-kata indah Senarai linimasa
Amanatnya teramat tinggi
Sungguh Allah bersumpah demi masa
Manusia dalam keadaan merugi

Pergi ke sawah di saat pagi
Sudah rutin dan jadi ritme
Tarif dan harga melambung tinggi
Buah sistem kapitalisme

Animasi dibuat super mini
Kisahnya tentang patriotisme
Moderasi subur di negeri ini
Juga buah sistem kapitalisme

Animasi mini amatlah indah
Berkisah tentang anak raja
Moderasi merusak aqidah
Baiknya dilenyapkan saja

Dibaca

Loading

Bagikan tulisan ini agar semakin bermanfaat

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest
Pocket
WhatsApp

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Artikel Terbaru

Konsultasi